LAPORAN PENGAWAS
TAHUN BUKU 2018
A.PENDAHULUAN
1. IDENTITAS KOPERASI
Nama Koperasi :
KSU” BERKAH JADRA MANDIRI”
Badan Hukum :
No.01 /518 / BH /
XV.2 / I / I / 2016
Tanggal Badan Hukum :
12 Januari 2016
Alamat :
Magirejo, Ngalang, Gedangsari, Gunungkidul,RT04 /02
2. DASAR PENGAWASAN
1.UU No.25 Tahun 1992 Pasal 38,39,40
2.Anggaran Dasar Rumah tangga BAB VIII Pasal 28
,29,30,31,32,33
3. TEKNIK PEMERIKSAAN
Dengan Teknik Sample atau Menyeluruh.
B. HASIL PEMERIKSAAN
1.BIDANG KEANGGOTAAN
a) Penyelenggaran
Buku Daftar Anggota:
Buku Daftar Anggota Telah di
selenggarakan Sesuai dengan ketentuan Pejabat.
b) Perkembangan Anggota :
Jumlah Anggota Awal
Tahun : 99 Anggota
Penambahan Jumlah
Anggota : 12 Anggota
Pengurang Jumlah
Anggota : 1 Anggota
Jumlah Anggota
Akhir Tahun : 110 Anggota
Pengurang Jumlah Anggota Sebanyak 1 Orang di sebabkan :
Meninggal : 0
Orang
Mengundurkan diri karena
Usia Tua : 1 Orang
Keluar Daerah
Karena kerja : 0 Orang
Pemecatan : 0
Orang
Koperasi sudah punya SOP Penerimaan,Pengunduran diri, dan
pemberhentian Anggota.
2. PENGURUS
a) Susunan Pengurus
Jumlah anggota
Pengurus Sejak pemilihan dalam RAT 2016 tidak mengalami perubahan
b) Penyelenggaraan Buku Daftar Anggota Pengurus.
Buku Daftar Anggota
Pengurus telah di selenggarakan sesuai dengan ketentuan Pejabat.
c) Rapat Pengurus
Sejak Tanggal 18
Februari 2018 telah di Laksanakan 4 Kali Rapat Pengurus dan telah di catat
dalam Notulen rapat Pengurus.
* Seluruh Keputusan telah di laksanakan.
* Quorum rapat telah memenuhi persyaratan syahnya Rapat.
* Pelaksanaan telah sesuai SOP tang ada.
3. KARYAWAN
-Jumlah Karyawan
Awal Tahun : 0 Orang
-Penambahan
Karyawan : 1
Orang
-Pengurang
Karyawan :
0 Orang
- Jumlah Karyawan
Akhir Tahun : 1 Orang
Penambahan Sebanyak 1 ( satu ) Orang di Sebabkan untuk
Posisi : Pengelola Pembukuan.
Penguran Sebanyak…..Orang, di Sebabkan untuk Posisi………….
* Perjanjian Kerja
Karyawan belum
mempunyai perjanjian kerja yang Jelas
* Peraturan kerja dan uraian Tugas :
-Peraturan Kerja yang di perlukan telah di laksanakan.
-peraturan kerja yang di perlukan telah memiliki uraian
tugas yang jelas.
-Sudah ada SOP terkait Rutinitas pekerjaan karyawan,
- Belum ada SOP Terkait penerimaan Karyawan, Pengunduran
diri, dan pemberhentian, dll.
- Pekerjaan Karyawan Telah sesuai SOP Yang ada.
4.BIDANG KEUANGAN
PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN DAN PENGELOLAANYA –WAJAR
Dengan Sampel Pos – pos Keuangan
a)Kas di Tangan
- Saldo Uang Tunai menurut Laporan Sama dan sesuai dengan
kondisi Uang fisik.( berita acara Perhitungan Fisik Kas / Cash Opname
terlampir)
-Saldo Uang Tunai Sama dan Sesuai dengan saldo Menurut Buku
Kasir Dan - Buku Besar/Neraca
- Mutasi Penerimaan / Pengeluaran berdasarkan Sample Sesuai
dengan Bukti- Bukti penerimaan dan Pengeluaran.
-Tidak terdapat Kas Lain yang tersembunyi / tidak di
laporkan.
-Aturan penerimaan dan pengeluaran Kas telah di buat dan di
laksanakan.
b)Kas di BANK
* Saldo BANK di Neraca sesuai dengan angka dalam Buku Besar.
* Saldo BANK Di Neraca Sesuai dengan Saldo Menurut Rekening
BANK/ Rek Koran.
*Mutasi penerimaan Kas di tangandan penarikan simpanan
menurut catatan telah di lakukan pencocokan dengan sample dan tidak terdapat
perbedaan.
*Mutasi pengeluaran kas di tangan dengan mutasi penerimaan
setoran menurut catatan BANK telah di lakukan pencocokan dengan sample dan
tidakl terdapat perbedaan.
* Permintaan pengukuhan / kompirmasi Saldo BANK di lakukan
dan telah di terima jawaban komfirmasi menyatakan tiak adanya perbedaan saldo
menurut Versi Koperasi dengan BANK.
5.PIUTANG
*Rincian Piutang telah di Buat
*Daftar umur piutang telah di buat.
-Jumlah Piutang s/d 30 Hari Rp.37.600.000,-
-Jumlah Piutang 30 Hari s/d 60 Hari Rp.32.400.000,-
-Jumlah piutang 60 Hari s/d 90 Hari Rp.72.300.000,-
-Jumlah Piutang 90 Hari s/d 120 Hari Rp.32.500.000,-
-Jumlah Piutang lebih dari 120 Hari Rp.97.806.000,-
Jumlah Piutang Seluruhnya Rp.272.606.000,-
Terdiri dari :
-Piutang anggota : Rp.182.506.000,-
-Piutang Calon Anggota Rp.
90.100.000,-
Dari padanya terdapat piutang yang tidak tertagih :
-30 Hari s/d 60 Hari Rp. 0,- Di karenakan -----
-60 Hari s/d 90 Hari Rp.0,-
Di Karenakan ------
90 Hari s/d 120 Hari Rp,0,-
Di Karenakan -------
120 Hari lebih Rp.5.350.000,-
Di Karenakan Pemulihan Trauma Karena
Bencan
Alam.
Dari saldo piutang di atas sebesar Rp.272.606.000,- telah di
minta pengukuhan kebenaran saldonya ( Komfirmasi )
-Jumlah yang di Komfirmasi 134 Orang Jumlah Rp.
272.606.000,-
Hasil Kompirmasi :
-Yang Cocok 134 Orang , Jumlah Rp 272.606.000,-
- Yang berbeda NIHIL orang, Jumlah Rp. NIHIL
- Yang Tidak menjawab NIHIL Orang, Jumlah Rp. NIHIL
6.ASET TETAP
* Daftar dan Dokumen tetap tersedia.
* Daftar Harta Tetap sesuai dengan Harta / Aset Tetap yang
ada.
* Pos –Pos Aset tetap telah di sajikan sebagai mana
mestinya.
7. HUTANG BANK
Tidak ada Hutang BANK
8. SIMPANAN POKOK DAN
SIMPANAN WAJIB
* Buku Simpanan Anggota telah di buat, di isi secara
lengkap, dan telah di sampaikan kepada masing- masing Anggota.
* Jumlah dalam Neraca sama dengan Jumlah dalam Daftar.
* Hasil pemeriksaan atau Simpanan Pokok, Simpanan Wajib
menunjukan :
No Uraian
Simpanan Pokok Simpanan Wajib
Total ( Sp+Sw)
1 Saldo 31 des 18
990.000,- 6.200.000,- 7.190.000,-
2
Penambahan(+)
20.000,- 2.560.000,- 2.580.000,-
3
Pengurang(-)
-0- -0- -0-
Saldo
31 Des 19
1.010.000,- 8.760.000,- 9.070.000,-
* Simpanan Pokok Yang telah di setor seluruhnya Rp.
1.010.000,-
* Simpanan Wajib Yang telah di setor seluruhnya Rp.
8.760.000,-
9. PENDAPATAN
* Pendapatan
Sampai dengan tanggal 31 Desember 2018 adalah sebagai berikut :
No Jenis
Pendapatan Menurut Anggaran Menurut Buku Penyimpangan (+/-)
1 Pendapatn Administrasi
11.455.000,- 14.272.000.-
+ 2.817.000.-
2 Pendapatan Jasa
21.805.000,- 28.776.667,-
+ 6.971.667,-
Jumlah Pendapatan
33.260.000,- 43.048.667,- +9.788.667,-
*
Penyimpangan tersebut di atas di sebabkan Karena Kelebihan pemberian pinjaman.
10. BIAYA
Biaya sampai
dengan Tanggal 31 Desember 2018 adalah sebagai berikut :
Jenis
Biaya Menurut Anggaran Menurut Buku Penyimpangan (+/-)
1.Adm & Umum
-Listrik
505.000,- 505.000,- -0-
-Telepon
725.000,- 819.000,- +94.000,-
-ATK
1.069.000,- 1.847.700,- +778.700,-
-Perawatan inventaris
2.607.000,- 10.281.000,- +7.674.000,-
2.Organisasi
-Honor
9.500.000,- 11.840.000,- +2.340.000,-
-Rapat pengurus
5.471.000,- 5.471.000,-
+/-
0
-Rapat Anggota
3.901.500,- 13.360.000,- +9.458.500,-
3.USAHA
-Bunga smpanan
12.414.000,- 17.266.000,- +4.852.000,-
-Tranport
2.715.000,- 2.185.500,- -529.500,-
* Penyimpangan tersebut di atas di sebabkan oleh :
1.Rapat Anggota 2 Kali setahun ( dari yang
biasa bulan Juli menjadi Desember )
2.Meningkatnya jumlah Pemberian Pinjaman
3.Penambahan Pengelola 1 Orang .
4. Pembengunan Kantor Baru ( Perbaikan )
11. ANALISIS LAPORAN KEUANGAN
1.Dengan Analisa Perbandingan :
* Dengan Membandingkan Angka Dua Laporan atau
Lebih.
*Dengan membandingkan Anggaran
Analisa Hasil perbandingan.
2.Dengan Analisa Ratio :
A.LIKUIDITAS
* Current Ratio
292.954.000
227.114.272
=1.2
=128%
*Quick Ratio
292.954.000,-
227.114.272,-
=1.2
=128%
*Cahs Ratio
16.077.500,-
14.965.022,-
= 1.07
=107%
B.SOLVABILITAS
315.954.000,-
315.954.000,-
=1,0
=100%
KESIMPULAN
Berdasar
Hasil pemeriksaan tersebut di atas kami simpulkan sebagai berikut :
1.Badan
usaha tersebut dalam keadaan yang likuid.
2.Koperasi
ini mampu untuk memenuhi kwajiban jangka pendek tanpa harus menjual
Aset-asetnya.
3.
Koperasi mampu membayar kwajiban semua hutang lancarnya.
4.
Koperasi tidak mengalami kepailitan
berdasarkan perhitungan semua aset dan semua
Beban kwajibanya.
SARAN DAN REKOMENDASI
Berdasar
kesimpulan hasil pemeriksaan tersebut di atas kami sarankan sebagai berikut:
1.Hemat
dalam hal pengeluaran.
2.Memaksimalkan
petugas yang sudah ada untuk di berdayakan .
3.
Menambah unit Usaha Baru yang bisa lebih meningkatkan kesejahteraan bersama.
Kami yakin bahwa saran-saran tersebut di atas aan di perhatikan oleh
pengurus dalam rangka pelaksanaan tugas sesuai dengan kepentingan koperasi dan
para Anggota.
Magirejo,
31 Desember 2018
Mengetahui
PENGAWAS
Nama Jabatan Tanda- tangan
Sunardi
Ketua 1………………
Kamijan
Anggota 2……………….
Ngatimin
Anggota 3………………..
Sri Widodo ( Ketua KSU " BERKAH JADRA MNADIRI"
BERDIRI:Kiri ke kanan: Triyono,Ngatimin,Alek kamijan,Surani, Sunardi, Suparjo)
DUDUK : Kiri ke kanan:Tukijo,Sumio HS,Ika W, Patmo M, Sri Widodo
Dari Kiri ke kanan: Patmo Miharjo, Alex Kamijan, Sumijo HS, Bp.Kaderi ( Kades Ngalang),Sri Widodo, Bp Sih Suharyanto( Dinas Koperasi Kabupaten Gunungkidul)
Anggota "KSU BERKAH JADRA MANDIRI"
Komentar
Posting Komentar